Sistem Informasi Penelusuran Perkara
PENGADILAN NEGERI SUMENEP
INFORMASI DETAIL PERKARA



Nomor Perkara Pemohon Termohon Status Perkara
16/Pdt.P/2025/PN Smp Fathol Amir Minutasi
Tanggal Pendaftaran Senin, 03 Mar. 2025
Klasifikasi Perkara Lain-Lain
Nomor Perkara 16/Pdt.P/2025/PN Smp
Tanggal Surat Senin, 03 Feb. 2025
Nomor Surat
Pemohon
NoNama
1Fathol Amir
Kuasa Hukum Pemohon
Termohon
Kuasa Hukum Termohon
Petitum
  1. Mengabulkan permohonan pemohon;
  2. Menyatakan seseorang yang bernama SAMI ATI sebagaimana tertulis pada Kartu Keluarga dengan Nomor: 3529100405065442, adalah orang yang sama dengan seseorang yang bernama SAPIYATUN sebagaimana yang tertulis pada akta kelahiran Nomor: 1149/D/2005 dan Kartu Keluarga dengan Nomor: 3529051301110002;
  3. Membebankan biaya permohonan ini kepada pemohon.
Pihak Dipublikasikan Ya
Prodeo Tidak